Hujan Tak Halangi Semangat: BPS Kota Metro Gelar Upacara Hari Kartini di Ruang Rapat - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Metro

TELAH RILIS! Publikasi Hasil Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian Tahap II : Usaha Pertanian Perorangan (UTP) Subsektor Pertanian Kota Metro, Unduh disini

Bagaimana persepsi #SahabatData terhadap Kualitas Data dan Pelayanan Kami? Yuk isi Survei Kepuasan Data 2025!

Inflasi Kota Metro Juni 2024 : 0,09 persen (m-t-m); 0,64 persen (y-t-d); "Unduh BRS disini"

Hujan Tak Halangi Semangat: BPS Kota Metro Gelar Upacara Hari Kartini di Ruang Rapat

Hujan Tak Halangi Semangat: BPS Kota Metro Gelar Upacara Hari Kartini di Ruang Rapat

21 April 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Meski hujan mengguyur Kota Metro pagi ini, semangat memperingati Hari Kartini tak surut di lingkungan BPS Kota Metro.
Sebagai bentuk penghargaan atas perjuangan R.A. Kartini dalam memperjuangkan emansipasi perempuan, upacara peringatan Hari Kartini tetap dilaksanakan secara khidmat di ruang rapat kantor BPS Kota Metro.

Peringatan ini menjadi momen reflektif sekaligus penyemangat bagi seluruh pegawai, khususnya pegawai perempuan, untuk terus berkarya, berdaya, dan berkontribusi dalam membangun bangsa melalui data yang berkualitas.

Selamat Hari Kartini,
“Dengan Semangat Kartini, Kita Wujudkan Perempuan Berdaya, Indonesia Maju!”
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Metro (Statistics of Metro City)Jl. AR Prawiranegara Metro Lampung

Telp (62-725) 41758

7850853

Email: bps1872@bps.go.id

Fax (0725) 7850853

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik