5 Februari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya
Pada 5 Februari 2025, Tim Kelurahan Cinta Statistik (CANTIK) BPS Kota Metro melaksanakan evaluasi kegiatan Program Peningkatan Kapasitas Pemanfaatan Data Statistik (PKPM) Kelurahan CANTIK bersama Fakultas Bisnis dan Teknologi Sains Universitas Darma Wacana.
Evaluasi
ini bertujuan untuk mengukur efektivitas pelaksanaan PKPM serta mendiskusikan
strategi peningkatan pemanfaatan data statistik di tingkat kelurahan.
Kolaborasi ini diharapkan dapat semakin memperkuat peran Kelurahan CANTIK dalam
pengelolaan dan pemanfaatan data guna mendukung pembangunan berbasis data di
Kota Metro.
BPS Kota
Metro terus berkomitmen dalam membangun ekosistem statistik yang inklusif dan
partisipatif melalui program Kelurahan CANTIK. Semoga sinergi ini dapat
memberikan manfaat nyata bagi masyarakat!
Berita Terkait
Terima Kasih, Tim PKPM Universitas Darma Wacana!
Civitas Akademika Universitas Dharma Wacana Dukung Program Kelurahan Cantik
BPS Kota Metro Berkolaborasi dengan STMIK Dharma Wacana dalam Kegiatan Kelurahan Cantik
Pencanangan Kelurahan Cantik
Pendamping Kelurahan Cantik Oleh Unila
Pembinaan Agen Statistik (Sosialisasi Pengolahan dan Visualisasi Data Kelurahan Cantik)
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kota Metro (Statistics of Metro City)Jl. AR Prawiranegara Metro Lampung
Telp (62-725) 41758
7850853
Email: bps1872@bps.go.id
Fax (0725) 7850853